TerasBiker.com – Assalammualikum, Halo Sobat Biker sekalian….Wah sempet kaget pas denger info BBM Naik Lagi, ternyata pada per 1 Juli 2018 diam-diam harga BBM (Bahan Bakar Minyak) kembali naik lagi. Berarti dalam waktu satu tahun ini tercatat PT Pertamina (Persero) sudah 5 kali menaikan harga BBM Khusus yakni pada Bulan Januari, Februari, Maret, Juni dan teakhir bulan Juli ini.

Harga BBM Naik Per 1 Juli 2018

Untuk Jenis BBM yang mengalami kenaikan adalah jenis bbm seperti : Pertamax,Pertamax Turbo,Pertamina Dex,Dexlite dan Minyak Tanah non Subsidi. Namun untuk harga BBM seperti Premium, Pertalite dan Solar tidak mengalami kenaikan. Seperti di uangkapkan oleh Menteri Energi dan Sumber Daya Mineral (ESDM) yang menyebut harga BBM jenis solar dan Premium tak akan mengalami kenaikan hingga akhir 2018. Hal itu diungkapkan Jonan saat rapat dengan Komisi VII DPR.

Jadi, untuk para pengguna BBM jenis Premium, Pertalite dan Solar tersebut masih bisa merasakan harga normal ya..Alhamdulillah, cuma Tebe nambah ini uang besinnya, karena si Rio (vario techno 125 esp) dari awal minumnya Pertamax terus hehehe… 🙂

Nah..Berikut adalah Daftar Harga Terbaru BBM yang mengalami kenaikan per 1 Juli 2018:

Harga Terbaru BBM 1 Juli 2018

  • Pertamax Rp. 8.900 Harga Terbaru Rp. 9.500
  • Pertamax turbo Rp. 10.150 Harga Terbaru Rp.10.700
  • Dexlite Rp. 8.100 Harga terbaru Rp. 9.000
  • Solar non pso Rp. 7.600 Harga Terbaru Rp. 7.800
  • Pertamina dex Rp. 10.100 Harga Terbaru Rp. 10.500

Demikianlah info terbaru kenaikan BBM dan Harga BBM terbaru juli 2018. So, perhari ini Harga BBM di SPBU Pertamina Untuk Pertamax Rp 9.500/liter atau naik Rp 600, kemudian Pertamax Turbo Rp 10.700/liter atau naik Rp 600. Pertamina Dex Rp 10.500/liter atau naik Rp 500. Sing Sabar Ya Sob 🙂

Moga Berguna 🙂

Follow Terasbiker di Sosmed ya Sob :

Silahkan Baca juga Artikel lainTerasbiker.com Sob ?

Follow Terasbiker juga ya Sob di Moladin, Aplikasi pernak pernik tentang dunia roda dua dan club motor paling komunikatif!

Salam,

-Terasbiker.com-

LEAVE A REPLY

Please enter your comment!
Please enter your name here

This site uses Akismet to reduce spam. Learn how your comment data is processed.